kedipan lampu sensor dengan jumlah 52 untuk motor soul gt dan ymh yang pernah aku kerjakan , di alat diagtool tidak menunjukkan kesalahan pada sensor-sensornya tapi voltase akilah yang menunjukkan 9 volt ,walau angka tersebut masih bagus untuk menyalakan mesin dengan tombol start tapi bila 2 kali tombol tidak nyala atau posisi kendaraan laju maka lampu sensor akan nyala,kedipan akan hilang bila kendaraan pelan .kedipan 52 hanya perlu penggantian aki saja.